Category Curhat

Gebleg Mama-Fanta

Ini sudah yang kesekian kali saya ‘berurusan’ dengan yang namanya PT MIF. Kepanjangannya dari MIF silakan tanyakan pada google (clue: M=Maxgain), cuma yang saya selalu teringat adalah tentang ‘Mama-Fanta‘ nya. Sekitar sebulan yang lalu adik saya yang baru lulus dari…

Mengapa ini yang terjadi

Besuk mesti ke customer lagi di senayan. Hmm dua hari ini aku lumayan nyantai — jadi bisa nge-blogg 🙂 — Harusnya hari ini aku sedang melakukan pra-UAT untuk transaksi pembelian voucher (pre-paid) telkomsel. Tapi ditunda besuk pagi, 3 hari! Jadi…

Sedikit tentang IT

Monday, June 14, 2004 Setelah beberapa bulan ‘nyemplung’ (lagi) ke dunia aplikasi dengan pendekatan prosedural dan escape (sejenak?) dari Object Oriented paradigma, saya menemui sebuah pengalaman baru yang mungkin dapat dijadikan sedikit referensi bagi implementasi produk IT di dunia nyata…