Category Opini

Tentang N11

Saya baru saja blogwalking, dan mampir ke blog Dhika. Salah satu tulisan yang menarik adalah mengenai N-11 alias NII. Dan sepertinya banyak juga yang berkomentar tentang hal tersebut. Sepertinya fenomena NII belakangan ini muncul (seperti yang disinyalir dalam blog Dhika).…

Berbuat baik dan Tawassul

hilal bulan ramadhan

Sebelum makan siang, saya tadi ‘mengikuti’ obrolan tentang tawassul. Awalnya adalah perbincangan tentang maraknya pengobatan-pengobatan atau kegiatan yang dibungkus agama, tetapi diindikasikan sebagai syirik. Dalam Islam, syirik merupakan salah satu dosa besar, karena mempersekutukan Allah dengan sesuatu. Akibatnya hal tersebut…

Karya tergila

Saya baru saja membaca sebuah artikel di detik.com tentang revisi UU Tenaga Kerja. As usual, semua hal bisa menjadi pro-cons di negeri ini. Tapi yang sempat saya baca, dari detik.com, banyak yang pihak yang tidak setuju alias kontra dengan revisi…

Meredam Rasa Tersinggung

Penulis : KH Abdullah Gymnastiar Sumber gambar: unsplash.com. Salah satu hal yang sering membuat energi kita  terkuras adalah timbulnya rasa ketersinggungan diri. Munculnya perasaan ini sering disebabkan oleh  ketidaktahanan kita terhadap sikap orang lain. Ketika  tersinggung, minimal kita akan sibuk…

Master.. I have this for you

Tuesday, July 05, 2005 Dalam bahasa pemrograman komputer, sering kali dijumpai suatu variable yang sebenarnya turunan, atau nama lain, atau alias dari variable tertentu. Mungkin ini susah untuk dijelaskan, tapi intinya: ada sesuatu entitas (atau data) yang tersimpan di memory…

Divide and Conquer!

Friday, December 10, 2004 Di layar TV, akhir-akhir ini marak dengan tontonan yang berbau mistis, tentang pertemuan dengan hantu, setan, dunia gaib, dan sejenisnya. Walaupun terkadang kelihatan mengada-ada, sepertinya acara-acara tersebut mendapatkan tempat di hati pemirsa, sehingga acara-acara tersebut tetap…